Loading...
Selasa, 31 Maret 2009

Cara Menampilkan Link Blog

Teman-teman, saudara-saudari, bapak-bapak, ibu-ibu, dan konco-konco semua. Saya sering kali menemukan banyak blog yang menjadi "Followers" atau dalam bahasa kanada-nya "pengikut", akan tetapi blog pengikut tersebut tidak menampilkan link, contohnya seperti ini:


Padahal kalo link blog kita ada di blog orang lain maka ada banyak kemungkinan dan kesempatan orang tersebut berkunjung ke blog kita..jadi blog kita makin terkenal dan tentu saja jadi banyak teman. Contohnya seperti gambar dibawah ini.

Nah..berikut cara untuk menampilkan link blog kita:
1. Sign in ke blogger, kemudian Buka "Dashboard' blog

2. Pada "Reading List" ada tab "Blog I'm following" klik 'Manage'

3. Kemudian Klik pada menu "Tautan atau Link" dan tambahkan alamat blog

4. Maka Link Blog kita akan tampil pada blog orang yang kita ikuti.


Selamat Mencoba

6 comments:

ANA_CHRISMAST mengatakan...

udh di coba Bu............

mudah2an bisa...............

kasih Comment ya...........

^-^

yaya mengatakan...

matornuoon mbak..!!!!! tips na..!!!

nanti saya coba..!!!

maen2 bole ke blog saya,,!!!! tapi baru buat...>!!!!! he,,,,!!!!!

Anonim mengatakan...

RX Pharmacy Online. Order Generic Medication In own Pharmacy. Buy Pills Central.
[url=http://buypillscentral.com/buy-generic-tamiflu-online.html]Get Best Viagra, Cialis, Levitra, Tamiflu[/url]. Indian generic pills. Discount medications pharmacy

Fahrianti Agustina mengatakan...

makassii buu..

Setan Diare mengatakan...

Makasi buat bocarannya....

ibnOe taymiyah mengatakan...

thank's . . . bermanfaat!!! ternyata kalau diganti tampilan dasbor baru emg harus disetel ulang lagi . . . . :)

Posting Komentar

Loading...
Loading...